Perekat jenis hotmelt merupakan adalah jenis resin termoplastik, bahan utamanya adalah kopolimer etilena vinil asetat. Berlaku untuk semua jenis mesin Edge Banding atau tepi banding, veneer kayu, HPL, PVC, ABS dan bahan lainnya dari tepi banding pada partikel atau MDF.
Lem hotmelt banyak digunakan karena sifat atau daya rekat yang tinggi, tahan air, kuat dan cepat pengerjaannya, ini karena sifatnya yang mudah membeku. Hanya dalam beberapa detik, lem ini akan menggumpal kembali, sehingga anda tak perlu untuk menunggu kering.
Alfabond Hotmelt untuk berbagai aplikasi
- Plywood
- Edge Banding Low Temperature & High Temperature
- Bookbinding, Side Seam
- Coated Paper Spine Bookbinding
- Manual & Automatic Banding Machine
Mudah untuk aplikasi berbagai papan
- Big core board
- Particleboard
- Density plate
- Eco-board
- Plywood
- Manmade board
Keunggulan Alfabond Hotmelt
- Mudah di aplikasikan
- Membentuk ikatan dengan cepat
- Daya rekat tinggi
- Viskositas & Pot life stabil
- Pot Life
- Tahan air
- Harga Terjangkau
Contoh Aplikasi Produk
- Penjilidan buku
- Bending buku atau punggung buku yang cocok untuk bermacam-macam substrat (cd, hvs, art paper)
- Kami memproduksi hot melt untuk aplikasi Plywood Splicing, veneer, edge binding.
Formula Alfabond hotmelt dapat disesuaikan dengan jenis aplikasinya, salah satu contohnya Alfabond hotmelt yang diformulasikan khusus untuk digunakan pada jahitan samping berkecepatan tinggi. Stabilitas dan formulasi panas yang baik mencegah oksidasi dan pembentukan radikal peroksi dan arang.
Untuk info lebih lanjut bisa klik website PT Alfa Polimer Indonesia di http://www.alfa-polimer.com/ atau email di csd@alfa-polimer.com atau bisa juga hubungi kami di 022-686695 dan WhatsApp bisa klik dibawah ini
Artikel lainnya :
- Lem Putih PVAc Paling Kuat Dan Berkualitas
- Berbagai Jenis Lem Kayu Dan Kegunaannya
- Proses Pembuatan & Lem Kayu Untuk Barecore
- Lem Kayu Basah PU Yang Kuat
- Keuntungan Lain Dari Lem Kayu Laminasi Cepat Kering
5 Replies to “Hotmelt berkualitas tinggi untuk berbagai aplikasi”
Comments are closed.